Berita

Mahasiswa Magister HES-UMS Menjadi Presenter Terbaik Pada International Conference on Islamic Economic Law yang diselenggarakan oleh Perkumpulan Dosen Hukum Ekonomi Syariah Indonesia (POSDHESI)

Berita gembira datang dari ajang bergengsi International Conference on Islamic Economic Law yang diselenggarakan oleh Perkumpulan Dosen Hukum Ekonomi Syariah Indonesia (POSDHESI) di Bandung, pada tanggal 24-26 Juli 2024. Muhammad Rinald, B.A., berhasil meraih penghargaan sebagai Best Presenter dalam konferensi tersebut. Prestasi ini diraih melalui presentasinya yang menarik dan mendalam tentang paper berjudul “حلّ النزاعات […]

Mahasiswa Magister HES-UMS Menjadi Presenter Terbaik Pada International Conference on Islamic Economic Law yang diselenggarakan oleh Perkumpulan Dosen Hukum Ekonomi Syariah Indonesia (POSDHESI) Read More »

Sosialisasi Panduan Fatwa Tarjih Muhammadiyah

Surakarta, 6 Juli 2024 – Magister Hukum Ekonomi Syariah Fakultas Agama Islam Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS) bekerjasama dengan Pondok Shobron UMS mengadakan kegiatan sosialisasi panduan fatwa tarjih Muhammadiyah. Acara yang berlangsung secara daring ini dihadiri dua oleh Dr. Syamsul Hidayat, M.Ag, Prof. Dr. M.A Fattah Santoson, M.Ag dan Dr. Ruslan Fariadi M.Ag selaku Ketua Divisi

Sosialisasi Panduan Fatwa Tarjih Muhammadiyah Read More »

Magister Hukum Ekonomi Syariah UMS Mendapat Kepercayaan Mendidik Kader Ulama Tarjih Muhammadiyah Jawa Tengah.

Surakarta, 30 Juni 2024 – Program Studi Magister Hukum Ekonomi Syariah (MHES) Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS) mendapat kepercayaan untuk mendidik kader-kader ulama tarjih Muhammadiyah. Hal ini disampaikan oleh Dr. K.H Syamsul Hidayat, M.Ag selaku Ketua Majelis Tarjih dan Tajdid Pimpinan Wilayah Muhammadiyah Jawa Tengah dalam acara Koordinasi bersama antara Pimpinan Program Studi Magister Hukum Ekonomi

Magister Hukum Ekonomi Syariah UMS Mendapat Kepercayaan Mendidik Kader Ulama Tarjih Muhammadiyah Jawa Tengah. Read More »

Diaspora Alumni Mahasiswa Internasional Magister Hukum Ekonomi Syariah Universitas Muhammadiyah Surakarta Diakui Kiprahnya di Dalam dan Luar Negeri

Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS) patut berbangga hati dengan prestasi dan kontribusi yang telah diraih oleh alumni Program Studi Magister Hukum Ekonomi Syariah. Dua di antara mereka, Dr. Abdul Karim As Silmi, Al Jazairiy, Lc., M.H.I, dan Dr. Abdul Latif, Lc., M.H.I, telah menorehkan kiprah gemilang di kancah internasional, mengharumkan nama almamater di mata dunia. Dr.

Diaspora Alumni Mahasiswa Internasional Magister Hukum Ekonomi Syariah Universitas Muhammadiyah Surakarta Diakui Kiprahnya di Dalam dan Luar Negeri Read More »

Pelatihan Penyusunan Fatwa DSN-MUI: Meningkatkan Kapasitas Metodologis dan Wawasan Syariah

Majelis Tarjih dan Tajdid Pimpinan Wilayah Muhammadiyah Jawa Tengah, Pondok Hajjah Nuriyah Shobron Universitas Muhammadiyah Surakarta, dan Program Studi Magister Hukum Ekonomi Syariah Universitas Muhammadiyah Surakarta telah sukses menyelenggarakan Pelatihan Penyusunan Fatwa DSN-MUI. Kegiatan ini dilaksanakan dengan menghadirkan narasumber terkemuka, yaitu Prof. Dr. Muhammad Abdul Fattah Santoso, M.Ag (Wakil Ketua MTT PP Muhammadiyah), Prof. Dr.

Pelatihan Penyusunan Fatwa DSN-MUI: Meningkatkan Kapasitas Metodologis dan Wawasan Syariah Read More »

بحوث محاضر ماجستير الشريعة والقانون الاقتصادي في جامعة محمدية سوراكارتا تحقق أفضل بحث في المؤتمر الدولي الثالث للدراسات الإسلامية الفعلية 2024

  فازت ثلاثة أبحاث تعاونية من محاضري ماجستير القانون الاقتصادي الشرعي في ماجستير القانون الاقتصادي الشرعي في الجامعة المحمدية سوراكارتا بجائزة أفضل بحث في المؤتمر الدولي الثالث للدراسات الإسلامية الفعلية 2024. عُقد المؤتمر الذي كان موضوعه ”دور التواصل الإسلامي في العصر الرقمي في مختلف جوانب التعليم والاقتصاد والقانون“ في الطابق الثاني من قاعة المختار، كلية الطب

بحوث محاضر ماجستير الشريعة والقانون الاقتصادي في جامعة محمدية سوراكارتا تحقق أفضل بحث في المؤتمر الدولي الثالث للدراسات الإسلامية الفعلية 2024 Read More »

Riset Kolaborasi MHES UMS Raih Best Paper di ICAIS 2024 UNISMUH Makassar

Tiga riset kolaborasi dari dosen Magister Hukum Ekonomi Syariah Universitas Muhammadiyah Surakarta berhasil masuk dalam kategori best paper di International Conference on Actual Islamic Studies (ICAIS) ke-3 tahun 2024. Konferensi yang mengangkat tema “The Role of Islamic Communication in the Digital Era in Various Aspects Education, Economics and Law” ini diselenggarakan secara offline dan online

Riset Kolaborasi MHES UMS Raih Best Paper di ICAIS 2024 UNISMUH Makassar Read More »

ALUR SEMINAR PROPOSAL TESIS

INFORMASI PENTING ? Sobat Mahasiswa/i Program Studi Magister Hukum Ekonomi Syariah yang akan melaksanakan seminar Proposal Tesis diharapkan untuk melakukan pendaftaran di google Form berikut ini yah: ? : Pendaftaran Seminar Proposal Sobat Mahasiswa/wi yang akan melaksanakan ujian Tesis bisa mengapload semua berkasnya di STAR masing-masing dan Link berikut ini: ? : Pendafataran Ujian Tesis

ALUR SEMINAR PROPOSAL TESIS Read More »

48 Mahasiswa Fakultas Agama Islam Lulus OBE Publikasi Jurnal dan Konferensi Internasional

Fakultas Agama Islam (FAI) dengan bangga mengumumkan bahwa sebanyak 48 mahasiswa telah berhasil menyelesaikan studi mereka melalui jalur Outcome-Based Education (OBE) dengan publikasi di jurnal terakreditasi dan konferensi internasional pada acara pelepasan calon wisudawan/wisudawati periode 3 tahun akademik 2023/2024 pada 4 maret 2024 di The Sunan Hotel Solo. Capaian ini menandai komitmen FAI dalam memberikan

48 Mahasiswa Fakultas Agama Islam Lulus OBE Publikasi Jurnal dan Konferensi Internasional Read More »

Al-Islam dan Kemuhammadiyahan Menjadi Bekal di Dunia Kerja

Masih dalam rangka Safari Ramadhan dan Pembinaan oleh Rektor di Lingkungan Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS) Tahun 1445 Hijriyah/2024 Masehi, segenap dosen dan tenaga pendidik (tendik) dari Fakultas Agama Islam (FAI), Lembaga Pengembangan Pondok, Al-Islam dan Kemuhammadiyahan (LPPIK), Pesantren Mahasiswa (Pesma) KH. Mas Masur, Pondok Hajjah Nurriyah Shobron, serta Ma’had Abu Bakar mengikuti kegiatan tersebut. Kegiatan

Al-Islam dan Kemuhammadiyahan Menjadi Bekal di Dunia Kerja Read More »