Author name: mhes

PRODI MAGISTER HES-UMS Luluskan 8 Mahasiswa.

Sekolah Pascasarjana Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS) mengadakan pelepasan untuk calon wisudawan periode 3 tahun ajaran 2022/2023. Kegiatan pelepasan ini dilangsungkan di Gedung Pascasarjana UMS pada Kamis (16/3). Wakil Direktur Sekolah Pascasarjana Prof., Marwan Effendy S.T, M.T, Ph.D., menyampaikan pelepasan pada periode ini berbeda karena jumlah lulusannya yang banyak. “Ada setidaknya 184 yang dinyatakan lulus pada periode ini, […]

PRODI MAGISTER HES-UMS Luluskan 8 Mahasiswa. Read More »

PKM Kolaborasi Mahasiswa dan Dosen dengan Tema: Talkshow Kewirausahaan dan permodalan Berbasis UMKM syariah Bersama AMM Kab. Boyolali

Dalam Bab I Pasal 1 Undang-Undang nomor 12 Tahun 2012 tentang Pendidikan Tinggi, dijelaskan bahwa Tridharma Perguruan Tinggi adalah kewajiban perguruan tinggi untuk menyelenggarakan pendidikan, penelitian, dan pengabdian kepada masyarakat. Pengabdian kepada masyarakat adalah kegiatan sivitas akademika yang memanfaatkan ilmu pengetahuan dan teknologi untuk memajukan kesejahteraan masyarakat dan mencerdaskan kehidupan bangsa. Pengabdian kepada masyarakat berlandaskan

PKM Kolaborasi Mahasiswa dan Dosen dengan Tema: Talkshow Kewirausahaan dan permodalan Berbasis UMKM syariah Bersama AMM Kab. Boyolali Read More »

Pemantapan Akselerasi Riset Kolaborasi Mahasiswa dan Dosen

Diantara indikator peningkatan kompetensi lulusan dan tenaga pengajar pada jenjang S2 Magister Hukum Ekonomi Syariah adalah kemampuan meneliti dan  mempublikasikan hasil penelitian melalui artikel pada jurnal internasional bereputasi atau yang sepadan. Sesuai SK Rektor UMS 84/II/2022, produk publikasi juga wajib merujuk artikel yang bersumber dari jurnal internasional bereputasi, sekurangnya 20 artikel untuk tesis. Tuntutan ini

Pemantapan Akselerasi Riset Kolaborasi Mahasiswa dan Dosen Read More »

Kuliah Tamu : Etika Bisnis dalam Islam oleh Dr. H. Anwar Abbas, M. M., M. Ag (Waketum MUI 2020-2025)

Program Studi Magister Hukum Ekonomi Syariah melaksanakan kuliah tamu pada pertemuan ke 13 dan 14 dengan menghadirkan para pakar yang ahli di Bidang Hukum Ekonomi Syariah. kuliah tamu yang dilaksanakan pada hari Kamis tanggal 12 Januari 2023 di isi oleh Dr. H. Anwar Abbas, M. M., M. Ag (Waketum MUI 2020-2025). Beliau menyampaikan materi tentang 

Kuliah Tamu : Etika Bisnis dalam Islam oleh Dr. H. Anwar Abbas, M. M., M. Ag (Waketum MUI 2020-2025) Read More »

Kuliah Tamu : Peluang, Tantangan dan Strategi Pengembangan Ekonomi Syariah di Indonesia Bersama Dr. Adiwarman Azwar Karim, S.E.M.BA., M.A.E.P

Program Studi Magister Hukum Ekonomi Syariah melaksanakan kuliah tamu pada pertemuan ke 13 dan 14 dengan menghadirkan para pakar yang ahli di Bidang Hukum Ekonomi Syariah. kuliah tamu yang dilaksanakan pada hari Rabu tanggal 11 Januari 2023 di isi oleh Dr. Adiwarman Azwar Karim, S.E.M.BA., M.A.E.P. Beliau menyampaikan materi tentang  Peluang, Tantangan dan Strategi Pengembangan

Kuliah Tamu : Peluang, Tantangan dan Strategi Pengembangan Ekonomi Syariah di Indonesia Bersama Dr. Adiwarman Azwar Karim, S.E.M.BA., M.A.E.P Read More »

Kuliah Tamu: Worldview Islam sebagai Basis Studi Hukum Ekonomi Syariah Oleh: Prof. Dr. K.H. Hamid Fahmi Zarkashi, M.A, Ed., M. Phil

Program Studi Magister Hukum Ekonomi Syariah melaksanakan kuliah tamu pada pertemuan ke 13 dan 14 dengan menghadirkan guru Besar yang ahli di Bidang Hukum Ekonomi Syariah. kuliah tamu yang dilaksanakan pada hari Rabu tanggal 11 Januari 2023 di isi oleh Prof. Dr. K.H. Hamid Fahmi Zarkashi, M.A, Ed., M. Phil. beliau menyampaikan materi tentang  Worldview

Kuliah Tamu: Worldview Islam sebagai Basis Studi Hukum Ekonomi Syariah Oleh: Prof. Dr. K.H. Hamid Fahmi Zarkashi, M.A, Ed., M. Phil Read More »

Workshop Pendampingan Penulisan Artikel Jurnal Nasional Terakreditasi dan Internasional Bereputasi

Workshop Pendampingan Penulisan Artikel Jurnal Nasional terakreditasi dan Internasional bereputasi merupakan kegiatan yang melatih sekaligus membimbing mahasiswa untuk mengetahui tehnik menulis artikel jurnal internasional secara cepat dan tepat. Kegiatan ini akan disi oleh para pakar/penulis yang ahli dalam bidangnya. Adapaun target yang ingin dicapai yakni ingin menumbuhkan budaya literasi menulis ilmiah pada mahasiswa, serta meningkatkan

Workshop Pendampingan Penulisan Artikel Jurnal Nasional Terakreditasi dan Internasional Bereputasi Read More »

Pendampingan Pemanfaatan Scopus

Assalamu alaikum warohmatullahi wabarokatuh. Dengan hormat kami mengundang seluruh mahasiswa program Studi Magister HES-UMS untuk menghadiri kegiatan sosialisasi  peningkatan publikasi scopus sesuai jadwal dalam leaflet berikut ini. Informasi Pendaftaran melalui Link https://bit.ly/Ayo_Scopus Demikian informasi ini kami sampaikan atas partisipasinya kami khaturkan terimakasih.

Pendampingan Pemanfaatan Scopus Read More »

PMS Atau RPL

Menindaklanjuti Surat Rektor UMS Nomor 359/A.2-II/BR/IV/2021 perihal Tindak Lanjut PIN dan hasil koordinasi dengan Wakil Rektor 1 bidang Akademik, Publikasi, HaKI, Penelitian, dan Pengabdian kepada Masyarakat,  maka bagi mahasiswa yang telah melewati masa studi maksimal atau dalam batas studi yang ditentukan tetapi belum mampu menyelesaikan beban studinya diberikan kesempatan untuk dapat menyelesaikan studi melalui jalur

PMS Atau RPL Read More »